dalam pembuatan karya tulis ilmiah yang akan di tampilkan ataupun yang akan diajukan dalam perlombaan di suatu event perlombaan regional ataupun nasional, salah satu faktor yang mempengaruhi penilaian juri terhadap karya tulis ilmiah yang telah kita buat adalah pembuatan judul dari karya tulis kita. Judul sebuah karya tulis ilmiah yang dinilai oleh juri bisa diibaratkan seorang pembeli buku yang akan membeli buku yang melihat sampulnya saja. sampul ini lah yang akan menentukan buku tersebut dibeli atau tidak oleh seorang pembeli. Begitu besarnya dampak judul dari sebuah karya tulis yang akan kita kirim ke juri. mungkin kita belum sempat memprediksi berapa banyak karya tulis yang akan diajukan ke sebuah institusi penyelenggara event perlombaan karya tulis ilmiah. kita asumsikan bahwa saingan dalam sebuah lomba karya tulis ilmiah adalah sebanyak 1000 judul. dari sisi jumlah, peserta perlombaan karya tulis ilmiah yang mengikuti lomba sangatlah besar, kemungkinan kecil bahkan sangat kecil peluang karya tulis kita untuk diterima oleh pihak event organizer.tapi jangan berpikiran sempit dulu teman-teman,hal inilah yang sering menyurutkan nyali dari peserta perlombaan karya tulis ilmiah.
mungkin sedikit trik di bawah akan sedikit membantu dalam penyusunan karya tulis ilmiah:
- berfikirlah kreatif dengan memanfaatkan lingkungan sebagai objek yang tidak pernah terfikir olehorang lain
- kumpukan ide ide kretif yang telah terpikir, catat keyword-keyword kreatif tadi di atas keras. (seperti kata pepatah “ikatlah ilmu dengan menulis”)
- Setelah terkumpul berbagai bentuk ide kreatif yang mungkin dari sini sudah membangkitkan semangat teman teman pembaca, berfikirlah rileks terlebih dahulu.
- setela rileks, mungkin dapat menjadikan kinerja otak bertambah kreatif.
- setelah kinerja otak kita mulai berimajenasi, mulailah mencari korelasi dari kumpulan ide ide kreatif yang telah kita pikirkan. dari korelasi yang telah dipikirkan ini, mungkin kita bisa menganalisa alur dari latar belakang, tujuan pembuatan karya tulis ilmiah, bahkan metodologi penelitian sampai mengimajenasikan adannya langkah penyelesaian dari karya tulis.
- setelah terbentuk suatu alur berjalanya karya tulis kita, maka bab terakhir adalah pemberian judul.
- untuk pemberian judul karya tulis ilmiah yang telah kita terawang ada baiknya kita lihat beberapa pertimbangan .
No comments:
Post a Comment